Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

Home Learning Tema 8 Subtema 4 Pembelajaran 1 dan 3

  Assalamu‘alaikum warohmatullahi wabarokatuh,  Selamat pagi, apa kabar Ayah/Bunda? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat. Mohon bimbingan Ayah/Bunda untuk terus mendampingi ananda dalam melakukan aktivitas pembelajaran di rumah. Ayah/Bunda yang hebat-hebat tetap semangat mendampingi putra putrinya di rumah, kita sama-sama berjuang untuk dapat memberikan pendidikan yang menyenangkan bagi anak-anak kita tercinta. Ayah/Bunda jangan lupa untuk mengingatkan ananda untuk mematuhi protokol kesehatan dalam melakukan setiap aktivitas di bulan Ramadhan ini dan selalu menjaga kebersihan di lingkungan rumah agar terhindar dari penyebaran virus COVID-19 dan wabah demam berdarah. Terima kasih. --------------------------------------------------------- TUJUAN PEMBELAJARAN : Setelah membaca, siswa dapat mengidentifikasi pokok pikiran tentang konsep  delapan arah mata angin dan pemanfaatannya dalam denah dengan benar.   Setelah mengamati data, siswa dapat menyajikan dalam bentuk diagram gambar 

Home Learning Tema 8 Subtema 3 Pembelajaran 5 & 6.

Assalamu‘alaikum warohmatullahi wabarokatuh,  Selamat pagi, apa kabar Ayah/Bunda? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat.  Masih dalam suasana lebaran, mohon maaf lahir bathin ya Ayah/Bunda, semoga kita semua kembali fitri dan menjadi pribadi yang lebih baik, Aamiin.  Mohon bimbingan Ayah/Bunda untuk terus mendampingi ananda dalam melakukan aktivitas pembelajaran di rumah.  Ayah/Bunda yang hebat-hebat tetap semangat mendampingi putra putrinya di rumah, kita sama-sama berjuang untuk dapat memberikan pendidikan yang menyenangkan bagi anak-anak kita tercinta.  Ayah/Bunda jangan lupa untuk mengingatkan ananda untuk mematuhi protokol kesehatan dalam melakukan setiap aktivitas di bulan Ramadhan ini dan selalu menjaga kebersihan di lingkungan rumah agar terhindar dari penyebaran virus COVID-19 dan wabah demam berdarah. Terima kasih. ------------------------------------------- Tema                                   :  8. Praja Muda Karana Sub Tema                            :  3. Aku Suk

Pengertian, Fungsi dan Cara Membaca Denah dengan Baik dan Benar (Tema 8 Subtema 3 )

  Pengertian, Fungsi dan Cara Membaca Denah dengan Baik dan Benar Pernahkah kalian pergi ke suatu tempat yang belum kalian datangi sebelumnya? Biasanya, untuk bisa sampai ke tujuan tersebut, kalian akan bertanya kepada orang-orang yang ditemui agar letak tersebut bisa lebih jelas. Nantinya, kalian juga tidak hanya bertanya dengan orang-orang setempat saja. Kalian juga bisa dengan mudah menggunakan denah atau peta untuk bisa sampai ke tempat tujuan. Pernahkah kalian melihat apa yang namanya denah itu sendiri? Apa pengertian dan fungsi atau manfaat denah bagi kita? Lalu, bagaimana cara membaca denah dengan baik dan benar? 1. Pengertian Denah Denah adalah suatu gambar yang menunjukkan letak kota, jalan atau tempat lain. Denah ini sendiri juga bisa memiliki arti sebagai gambar rancangan rumah dan juga bangunan. Di dalam kehidupan sehari-hari, denah juga memiliki fungsi untuk menggambarkan keadaan mengenai suatu tempat. Kita dengan membaca dan melihat denah bisa dengan mudah mengetahui leta

Home Learing Tema 8 Subtema 3 Pembelajaran 4

Kekayaan Indonesia. Indonesia dianugerahi perairan yang luas. Pemandangan bawah laut Indonesia sangatlah indah. Indonesia memiliki kekayaan laut yang paling beragam di dunia. Perairan menjadi sumber mata pencaharian bagi penduduk di pantai. Ikannya yang melimpah sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia. Ikan dapat menjadi sumber makanan bergizi. Keindahan laut juga dapat menjadi tempat wisata yang menarik. Laut dapat menjadi tempat yang menyenangkan untuk beristirahat. Laut juga dapat menjadi mata pencaharian bagi pengelola wisata. Kebiasaan masyarakat di dekat laut berbeda dengan masyarakat di pegunungan. Penduduk di Indonesia sangat beragam wilayah tempat tinggalnya. Keragaman wilayah tempat tinggal membuat beragam pula kebiasaan masyarakatnya. Hal ini menyebabkan beragam rumah adat yang ada di Indonesia. Hal ini pula menyebabkan beragam pakaian adat di Indonesia. Perbedaan ini membuat Indonesia menjadi semakin kaya. Walaupun berbeda kebiasaan, masyarakat Indonesia tetap hidup rukun